Menu

Mode Gelap
Warga Selatpanjang Eramzi Laporkan Aguan, Penasehat Hukum: Meminta Kepada Polda Riau Segera Tetapkan Aguan Tersangka Surat Dari Pohon Terakhir Pasca Besi Raksasa Mengoyak Bumi Raja Gunung Sahilan Berkomitmen Ikut Mewujudkan Daerah Istimewa Riau Malam Ini, Semarak Even Bakar Tongkang, Artis Luar Negeri Tampil di IP Plaza Bagansiapiapi Jimly Sebut Pemakzulan Wapres Gibran Mustahil, Kenapa? Sesuai Kepmendagri, Empat Pulau di Aceh Resmi Masuk Sumut

Kota Pekanbaru | Riau

Tahniah, Pemko Pekanbaru Raih Peringkat Informatif pada KI Riau Award 2024

badge-check


					Tahniah, Pemko Pekanbaru Raih Peringkat Informatif pada KI Riau Award 2024
Perbesar

Tahniah, Pemko Pekanbaru Raih Peringkat Informatif pada KI Riau Award 2024

METROPOS.CO | PEKANBARU – Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru meraih penghargaan bergengsi dalam komisi informasi (KI) Riau Award 2024 dengan kategori informatif.

Penghargaan ini diterima langsung oleh Penjabat (Pj) Wali Kota Pekanbaru Risnandar Mahiwa didampingi Sekretaris Daerah Kota (Sekdako) Pekanbaru Indra Pomi Nasution di Ballroom Grand Central Hotel, Selasa 12/11/2024 malam.

Pj Wali Kota Pekanbaru Risnandar Mahiwa menyampaikan ungkapan bahagia dan apresiasi atas capaian kategori Informatif yang didapatkan oleh Pemko Pekanbaru.

“Kami ucapkan terima kasih kepada Komisi Informasi Riau, atas kepercayaannya kepada Pemko Pekanbaru sehingga mendapatkan kategori informatif,” ulasnya.

(Ril/Kom)

Facebook Comments Box

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Raja Gunung Sahilan Berkomitmen Ikut Mewujudkan Daerah Istimewa Riau

13 Juni 2025 - 06:05

Dewan Harian Daerah Badan Pembudayaan Kejuangan 45 Provinsi Riau Siap Mendukung Terwujudnya Daerah Istimewa Riau

10 Juni 2025 - 12:18

Anggota DPR RI Syahrul Aidi Maazat Nyatakan Siap Perjuangkan Terwujudnya Daerah Istimewa Riau

10 Juni 2025 - 12:15

Wako Pekanbaru Serahkan Sapi Kurban Bantuan Presiden RI

6 Juni 2025 - 14:54

Hakim PN Pekanbaru Vonis Kedua Terdakwa Kasus Sabu-sabu 14 Kilogram

4 Juni 2025 - 08:04

Trending di Berita